LOKAKARYA KURIKULUM PRODI KONSERVASI GIGI FKG UGM

Pada tanggal 22 – 23 Juni 2019 Prodi Konservasi Gigi FKG UGM mengadakan Lokakarya Kurikulum tahun 2019 dimana sesuai dengan arahan dari KKI kurikulum di prodi ditambahkan satu semester dari lima semester menjadi enam semester.